Georgia - Armenia
meneruskan cerita perjalanan saya dari rusia kini saya akan melanjutkan percutian saya dari station kereta api di moscow yg nyaman tapi mahal. saya yg istri mengambil 1st class ,sebuah bilik dgn2 buah katil serta toilet didlm,dgn mase perjalanan yg cukup panjang dan membosankan,ahirnya kita pun sampai di Tbilisi negara Georgia yg berbatasan dgn russia,disini saya melihat hal yg berbeza dari perjalanan saya di russia,dari station kereta api ami mengunaan taxi untuk menuju hotel,tempat kami menginap dalam perjalanan dari tbilisi ke danau ananuri di georgia baik penduduknya maupun suasana alamnya benar-benar macam kita sdg berjalan disebuah perdesaan,dgn jalanan yg sempit berliku2 naik turun bukit,tebing terjal dikanan kiri,danau dgn sungai yg mengalir dan udara yg sangat dingin -4C suasana jalanan sangat sempit dan sesekali harus mengalah dgn kambing atau lembu,saya sempat mengambil gambar yg mana satu jalanan dipenuhi oleh kambing2 dgn seorang pengembala,klau di georgia nama pengembalanya pun keren sekali Petrov,Antonov dll selama perjalanan saya hanya melihat satu dua kereta yg melintas,kalaupun ade kereta yg berselisih semuanya kereta lama,ternyata ade juga negara lain diluar asia yg belum berkembang,sepanjang gunung dan bukit2 di Georgia tertutup dgn salju saat musim dingin ini,pemandu taxi cakap,saat musim panas salju sebagian akan mencair dan dibeberapa tempat masih terlihat dipuncak2 gunung,tetapi tidak sebanyak dimusim dingin,sesampainya kami disebuah hotel yg menurut saya jauh dari kesan mewah tapi suasana perdesaan yg tenang,dengan tasik dibelakang cottage yg kami duduki,serta gunung2 dan bukit2 dgn warnanya semua yg hampir putih sbb tertutup salju,untuk org2 yg terbiasa hidup di hiruk pikuk kota raya mungkin suasan macam nie boleh dicoba sesekali,untuk menghilangkan kepenatan,sbb pemandangannya yg indah dgn suasan yg tenang boleh buat kita relax,Georgia memang bukan negara kaye raya ,negara ini sering dilanda perang saudara terutama dgn negara tetangganya russia,bulan august 2008 yg lalu saya dengar negara ini msh digempur tentara russia yg terkenal dgn nama SOUTH OSSITEA WAR perang etnik berawal 1990 saat SOUT OSSITEA menyatakan kemerdekaannya dari Georgia,separatis SOUT OSSITEA inilah yg dikejar2 pemerintah georgia saat lari memasuki wilayah russia,tetapi celakanya russia memukul mundur tentara georgia sampai kembali kenegara asal mrk,tercatat perang saudara itu terjadi beberapa kali,diantara thn 1991-1992 (setal SOUT OSSITEA merdeka) 2004 dan yg terakhir 2008 yg menyebabkan russia turun tgn memukul mundur tentara georgia sampai kembali masuk ke wilayah georgia. Ananuri Lake Georgia kami hanya menghabiskan wkt berjlanan2 disekitar tasik,saya percaya pasti dingin sekali,sesekali melihat istana2 yg berada tak berapa jauh dari tempat kami menginap, penduduknya yg ramah juga menjadi daya tarikan kami utk sekedar berbual bual dgn mereka,kami menghabiskan masa 2 hari di tbilisi ibu kota georgia dan melanjutkan perjalanan ke armenia. Yerevan - ARMENIA Keesokkan harinya,dari Tbilisi Georgia, kami perangkat pukul 3 petang dgn mengunakann kereta api menuju yerevan-Armenia,hanya dengan 55USD/orang, kita boleh dpt 1st class dgn 2 bed 1 room,dgn dinner di dalam room,boleh tahan nyamanya,yg buat tak nyaman cuma pada saat kita harus bodder di perbatasan untuk pemeriksaan imigrasi,jadi boleh bayangkan kalau semua gerabak penuh dgn penumpang berapa lama kita harus berhenti untuk pemeriksaan tersebut, setelah sampai di sattion yerevan masa menunjukkan 9.30 malam suhu saat itu -6C, dan berkabut,dingin sgt hingga terasa kedalam tulang,kami langsung menuju hotel,yg sudah kami booking melalu Booking.Com, hotelnya bukan 5*, tapi boleh tahan lah,sbb bersih dan besar,kerana kepenatn setengah hari dikereta api,kamipun terus tidur. keesokan harinya barulah istri mengajak saya untuk mengengok yerevan iaitu ibu kota armenia. Armenia terletak disebalh timur turkewy,selain Georgia,Azerbaizan,barat dan utara iran negara yg tinggi gunung rata2 1800m, tidak memiliki akses kelautan dunia,tapi persimpangan timur dan barat selalu berpengaruh besar pada perdangangan,timur ke barat. Armenia adalah negara lama dan merupakan negara kristen pertam didunia, dan msh lagi bnyak pengaruh kristen,hampir semua 94% dari populasi org kristen ortodoks timur,hal ini juga menjadikan Armenia museum terbanyak didunia contohnya, National Gallery armenia,museum sejarah,atau Gallery anak anak seni,dan pekerja dgn 100.000 anak2 berusia antara 3-16 thn dari 130 negara,disini ada juga masjid biru macam diturkey,dan peringatan Jenosida yg memperingati Jenosida armenia oleh turkey,merupakan suatu keharusan bagi pelancong2 macam kami utk menengknya.siapapun yg dtg kesini dgn membawa anak2 bercuti memiliki kesempatan mengunjungi taman hiburan dikota atau waterworld. Yerevan agak jauh berbeza sikit dgn Tbilisi ibu kota georgia,yg sepi dan msh bnyak perdesaan,disini dah agak modern sikit dan benar2 menunjukan keindahan kotanya diluar kota yerevan terdapat bnyak gereja,biara dan bangunan2 keagamaan lain,serta banyak benteng-benteng sisa2 peninggalan jaman dahulu,pemerintah setempat memang menjaga agar ke asliannya tetap terlihat, agar menjadi menarik bagi2 pelancong2 yg datanag,kerana memang umur dari benteng2 tersebut yg sudah Mesjid Biru Gereja Malatia-sebastian liburan ke Armenia juga mencakup tentang belajar keindahan alam negara pemandangan yg indah dan unik dari pegunungan diselangi dgn daratan sungai dan danau,ada satu gunung yg bernama "Gunung Alkitab Aragast" dikelilingi oleh banyak gereja dan biara. Biara2 disini memiliki figur khas armenia,kerana armenia adalah negara kristen pertama didunia,maka itu negar ini dipenuhi dgn berbagai tempat sejarah keagamaan kristen,kami cuma menetap di armenia selama 3 hari, keesokan harinya kami akan terbang dgn penerbangan pertama menuju Minsk ibu kota negara Belarus.
0 Komentar:
Posting Komentar
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda